Senin, 19 Maret 2012

Seminar Nasional "Strategi Membangun Negara Maritim"




Seminar Nasional “Strategi Membangun Negara Maritim”

Tanggal Pelaksanaan: Selasa, 20 Maret 2012
Waktu: 09.00 WIB
Tempat: Bale Santika Unpad Jatinangor

Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) Unpad bekerja sama dengan Lembaga Keprofesian Mahasiswa Ilmu Kelautan (LK-Mahaika) Program Studi Ilmu Kelautan Unpad, Himpunan Mahasiswa Ilmu dan Teknologi Kelautan Indonesia (Himitekindo), dan Indonesia Maritime Institute (IMI) menyelenggarakan Seminar Nasional “Strategi Membangun Negara Maritim” pada Selasa, 20 Maret 2012 pukul 09.00 WIB bertempat di Bale Santika Unpad, Jatinangor.

Pembicara:
1. Dr. Sudirman Saad, M.Hum (Dirjen KP3K)
2. Prof. Dr. Dietriech G. Bengen, DEA.
3. Dr. Connie Rahakundini Bakrie, M.Si (Dosen UI dan
     pembina IMI)
4. Jaleswari Pramodhawardani (peneliti LIPI)
5. Dr. Ir. Iwang Gumilar, M.Si (Kepala Lab. Manajemen Bisnis
     dan Ekonomi FPIK Unpad)

HTM: Rp 15.000,00 untuk mahasiswa dan umum
Fasilitas: seminar kit, snack, makan siang dan sertifikat
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi:
Cyntia 085220525582
Asep 085659912235

Tidak ada komentar:

Posting Komentar