Communication Student Summit (CS2) merupakan salah satu acara dari rangkaian HUTKOM 24 yang bertajuk pendidikan dan pengetahuan. Dalam balutan tema “Anak Muda dan Budaya Populer di Indonesia : Peranan Anak Muda dalam Pembentukan Budaya”, CS2 akan dihadirkan dalam dua format: paper conference dan national seminar.
Communication Student Summit 2012 - Paper Conference
Kompetisi
ini akan dibagi menjadi dua tahap yaitu seleksi abstarksi dan diskusi
panel. Untuk 30 peserta yang lolos pada tahap pertama, akan resmi menjadi
peserta CS2 Paper Conference dan berhak mengikuti rangkaian acara selanjutnya.
Tahap
1 – Seleksi Abstraksi
Peserta
:
Team /
berkelompok dengan anggota maksimal 3 orang
Mahasiswa
aktif S1 / Diploma (semua jurusan) dari PTN & PTS se-Indonesia
Tema :
“Anak Muda
dan Budaya Populer di Indonesia : Peranan Anak Muda dalam Pembentukan Budaya”
Subtema
:
1. Anak muda, media massa,
dan perluasan budaya populer
2. Anak muda dalam gerakan
sosial-ideologis pada konteks budaya populer
3. Dinamika budaya populer dan perubahan gaya hidup anak muda
4. Gender, identitas sosial,
dan kesadaran anak muda
Ketentuan
abstraksi :
·
Memilih
salah satu subtema yang telah disebut diatas
·
Maksimal 500
kata | Ms. Word 2003, A4 | Times New Roman, 12 | Line spacing 1,5 |
·
Judul file nama
ketua_universitas_judul
·
Pengiriman
abstraksi paling lambat tanggal 12Maret 2012 pukul
20.00 WIB
·
30 tim yang
terpilih akan diumumkan pada 31 Maret 2012
melalui e-mail / website / facebook / twitter resmi CS2
Tahap 2 – Diskusi Panel
Tahap ini
hanya diikuti oleh 30 tim yang telah terpilih pada tahap Seleksi Abstraksi dan
telah mengirimkan kembali abstraksi beserta FULL PAPER dalam bentuk hard copy
dan soft copy berupa CD.
Diskusi
panel akan diadakan pada 20 Mei 2012. Pada tahap ini tiap tim/kelompok akan
dibagi dan melakukan presentasi karya tulisnya dalam panel – panel sesuai
dengan subtema. Peserta
terpilih juga berhak megikuti CS2 - Seminar Nasional pada 19 Mei 2012
Ketentuan
Full Paper dan Bahan Presentasi :
·
Minimal 20
halaman | Ms. Word 2003, A4 | Times New Roman, 12 | Line spacing 1,5 |
·
Menyertakan
bahan presentasi sesuai dengan karya tulis dalam bentuk Ms. Power point untuk
presentasi berdurasi 10 menit
·
Pengiriman
hard copy dan soft copy dalam bentuk C paling lambat 10 Mei 2012
(cap pos) ke :
Departemen Ilmu Komunikasi FISIP
Universitas Airlangga Kampus B,
Jl. Dharmawangsa No. 4-6 Surabaya,
60286
Registrasi
Biaya pendaftaran gratis
Untuk peserta lolos 30 besar dikenakan biaya akomodasi Rp 250.000/orang
Hadiah
Juara
I : Rp
2.500.000 + sertifikat
Juara
II : Rp
2.000.000 + sertifikat
Juara III
: Rp 1.500.000 + sertifikat
Informasi lain
Bagi
peserta yang terpilih dalam 30 besar berhak mengikuti rangkaian acara CS2 mulai
tanggal 19 Mei 2012 hingga 20 Mei 2012.
Fasilitas yang disediakan
- Penginapan 3 hari 2 malam (Terhitung dari 18 Mei 2012)
- Makan 6 kali
- Tiket seminar dengan pembicara yang berkompeten
- Sertifikat
- Proceeding
- Penjemputan peserta di stasiun/bandara/terminal yang telah disepakati (Untuk peserta dari luar kota)
Bila ada pertanyaan hubungi Contact Person berikut :
Lailatul Maulidyah 089675711475
Febriani Adelia S. 085648616992
Istiqlaliah 085258344313
Tidak ada komentar:
Posting Komentar